Tuesday, December 20, 2011

detikcom

detikcom


Kisruh UI, Mendikbud: Urusan Akademik Tak Boleh Terganggu

Posted: 20 Dec 2011 10:32 PM PST

Mendikbud M Nuh, memberi perhatian khusus soal kisruh yang melanda UI. Dia mengingatkan jangan sampai masalah yang ada mengganggu kegiatan akademik di kampus tersebut.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Anas Sarankan Pejabat Membiasakan Naik Kendaraan Umum

Posted: 20 Dec 2011 10:26 PM PST

Ketua Umum Partai Demokrat (PD) Anas Urbaningrum menilai pejabat publik sebaiknya terbiasa menggunakan kendaraan umum. Salah satu yang dicontohkan oleh Anas adalah menggunakan kereta api.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Janji Proses Tuntutan Warga, Marzuki Minta Aksi Jahit Mulut Dihentikan

Posted: 20 Dec 2011 10:25 PM PST

Ketua DPR Marzuki Alie meminta aksi jahit mulut di gerbang DPR dihentikan. Ia berjanji menindaklanjuti tuntutan warga Kepulauan Meranti. Namun permintaan itu ditolak mentah-mentah.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Nazaruddin Minta Fraksi Demokrat Jujur Soal Pengakuan Angie

Posted: 20 Dec 2011 10:21 PM PST

Nazaruddin meminta agar Fraksi Partai Demokrat di DPR jujur soal apa yang disampaikan Angelina Sondakh terkait kasus Wisma Atlet. Apa saja?


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Ical: Ada Pemborosan Anggaran yang Menyedihkan di 2011

Posted: 20 Dec 2011 10:13 PM PST

Pada 2011, negara mengeluarkan Rp 250 triliun untuk berbagai subsidi. Angka ini meningkat dibanding tahun lalu yang Rp 150 triliun.Aburizal Bakrie menilai ada pemborosan menyedihkan.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Nasib UI Pasca Hapusnya UU BHP

Posted: 20 Dec 2011 10:08 PM PST

MK menyatakan UU Badan Hukum Pendidikan (BHP) tidak berlaku lagi sejak putusan dibacakan yaitu 31 Maret 2011. Lantas, bagaimanakah nasib Universitas Indonesia (UI) ?


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Mendikbud Tak Ingin Ada 'Kudeta' di UI

Posted: 20 Dec 2011 10:06 PM PST

M Nuh menyatakan kisruh di Universitas Indonesia hendaknya diselesaikan dengan cara duduk bersama. Dia tidak ingin ada peristiwa jatuh menjatuhkan di kampus kuning itu, sebagaimana dunia politik.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Marzuki Alie Akhirnya Temui Perwakilan Pendemo Jahit Mulut

Posted: 20 Dec 2011 10:04 PM PST

Perjuangan warga Kepulauan Meranti, Riau, mengetuk hati anggota DPR membuahkan hasil. Ketua DPR Marzuki Alie akhirnya turun tangan membantu masalah para petani yang rela menjahit mulut itu.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Curi Sandal Polisi Seharga Rp 30 Ribu, Pelajar Dituntut 5 Tahun Bui

Posted: 20 Dec 2011 10:03 PM PST

AAL (15), pelajar SMKN 3 Palu, di Jalan Tanjung Santigi, Palu Selatan, Sulawesi Tengah, tentu tidak pernah menyangka karena mencuri sandal jepit seharga Rp 30 ribu ia harus berhadapan dengan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Palu, Sulawesi Tengah.


Wakil Ketua DPR: Pemerintah Harus Gelar Mediasi di UI!

Posted: 20 Dec 2011 10:03 PM PST

DPR meminta pemerintah mengambil sikap terkait konflik di UI. Mendiknas harus turun dan melebur blok-blok konflik di UI.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

No comments:

Post a Comment